Senin, 12 Desember 2011

Lkmm pra-TD part pertama


         LKMM (latihan Keterampilan management mahasiswa). LKMM part pertama telah dilakukan jauh ahari yang lalu pada tanggal 26 November 2011. LKMM kali ini hanya untuk mahasiswa baru 2011 Fakultas teknologi sepuluh Nopember. LKMM ini adalah latihan pertama bagi mahasiswa, sebab itu LKMM ini adalah LKMM pra-TD (pra tingkat dasar). LKMM ini baru diselenggarakan yang ke-empat. Tema kali ini adalah PATRIOT (Prestatif,  Aktif, Tanggap, kRItis visiOner, berTanggung jawab)
            LKMM hari itu, hanyalah outbound, dikhususkan unutk bermain diluar kelas saja. Dari Sistem Informasi dan Teknik Informatika digabung menjadi satu, tidak ada pembatas bagi peserta mana yang teknik INforamtika dan manan yang system Informasi, yang ada hanya FTIF. Pelatihan ini di ikuti banyak orang sehingga menjadi 13 kelas.
            Pembukaan LKMM pra-TD dilakukan di Sistem Informasi pada pagi hari. Kemudian dilanjutkan permainan diluar kelas. Permainan yang sangat asik, dan sempat saya terfikr bahwa permainan ini adalah permainan KI. Kebetulan saya berada di kelas satu. Dimana kelasnya terbagi rata antara teknik Informatika dan Sistem Informasi. Dalam permainan ini dibagi menjadi enam permainan dimana setiap permainan beradu dengan satu kelompok lainnya. Pemenang akan diberikan clue  untuk mencari teka-teki tersebut.  
            Permainanpun akhirnya selesai, pengumpulan clue  disatukan hingga menjadikan sebuah teka teki, teka teki tersebut hanya mengisyaratkan untuk mencari potongan-potongan huruf dari total clue 3/8 yang artinya ambillah clue tersebut setiap nomer tiga dari delapan benda yang tersusun.
            Lama sekali kami mencarinya, akhirnya jawabannay tercepahkan. Yakni ama mantan Presiden BEM FTIF pertama. Rasa senang menyelimuti kami.
            Setelah acara pencarian berakhir tepat pukul setengah satu. Kami dkikumpulka di plasa SI, untuk menutup acara hari iru. Acara tersebut berakhir dan akan di teruskan pada sesi selanjutnya.
Penugasan pun diberikan kepada kami, yang pertama penugasan untuk membuat sesuatu yang menggambarkan logo BEM FTIF, yang kedua yel-yel  FTIF yang berhubungan dengan tema Patriot. Kemudian tugas untuk kelas yakni pembuatan yel-yel dan nama kelas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar